Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Julukan Para Presiden Indonesia, dari Bapak Proklamator hingga Bapak Perdamaian

Rina Anggraeni , Jurnalis-Sabtu, 24 Juni 2023 |07:01 WIB
Julukan Para Presiden Indonesia, dari Bapak Proklamator hingga Bapak Perdamaian
Presiden RI Jokowi. (Foto: Biro Pers Setpres)
A
A
A

JAKARTA – Sejak memproklamirkan kemerdekaan pada 17 Agustus 1945, Indonesia telah memiliki tujuh orang Presiden, yang masing-masing memiliki julukan yang tercatat di Museum Kepresidenan RI Balai Kirti. Nama julukan ini dapat mempermudah masyarakat Indonesia untuk mengingat para presiden dan pencapaian mereka.

Berikut nama-nama julukan Presiden Indonesia dari Soekarno hingga Joko Widodo (Jokowi), sebagaimana dilansir Okezone dari berbagai sumber:

BACA JUGA:

Kala Tokoh Dunia Berduka Atas Wafatnya Soekarno 

1. Soekarno (Bapak Proklamator)

Presiden pertama RI Soekarno adalah sosok yang memiliki peran penting dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia. Bersama Mohammad Hatta, beliau adalah tokoh yang membacakan naskah proklamasi kemerdekaan Indonesia pada 17 Agustus 1945.

Karena itulah pria kelahiran Blitar, Jawa Timur pada 6 Juni 1901 ini dikenal dengan julukan Bapak Proklamasi.

BACA JUGA:

Pertemuan Sarwo Edhie dan Bung Karno di Bogor Bikin Soeharto Meradang 

2. Soeharto (Bapak Pembangunan)

Selama masa kepemimpinannya, Presiden Kedua RI Soeharto memfokuskan program kerjanya pada pembangunan ekonomi dan menciptakan landasan untuk pembangunan yang disebut sebagai Rencana Pembangunan Lima Tahun (Repelita). Dari program inilah Jenderal yang lahir di Kemusuk, Yogyakarta pada 8 Juni 1921 mendapat julukan Bapak Pembangunan.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement