Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Perjuangkan 60 Anak Tulungagung, RPA Perindo Siap Mengadu ke DPR RI

Lukman Hakim , Jurnalis-Senin, 14 Agustus 2023 |19:22 WIB
Perjuangkan 60 Anak Tulungagung, RPA Perindo Siap Mengadu ke DPR RI
RPA Perindo mediasi terkait nasib 60 anak di Tulungagung (Foto: MPI/Lukman)
A
A
A

"Kepala sekoah barus berani ambil anak asuh. Kenapa dipersulit seperti ini," katanya.

Sementara itu, praktisi pendidikan Nono Sutarno SH MH menyesalkan adanya 60 anak yang tidak mendapatkan bangku sekolah. Dirinya tidak mengetahui secara pasti penyebab 60 anak tersebut tidak mendapat bangku. Namun, menurutnya, kondisi ini tidak dapat dibiarkan terus-menerus.

"Maa, pemerintah harus segera mengambil tindakan demi kemanusiaan dan keadilan," terangnya.

(Khafid Mardiyansyah)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement