Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Dalam Sepekan, 55 Kejadian Bencana Terjadi di Indonesia Didominasi Karhutla

Binti Mufarida , Jurnalis-Senin, 18 September 2023 |19:16 WIB
Dalam Sepekan, 55 Kejadian Bencana Terjadi di Indonesia Didominasi Karhutla
Kepala Pusat Data Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul Muhari (Foto: Binti M)
A
A
A

Lebih lanjut, Aam mengatakan, karhutla dalam satu tahun kejadian bencana telah mendekati total kejadian bencana hidrometeorologi basah khususnya longsor dan cuaca ekstrem.

“Dan kebakaran hutan dan lahan ini kalau misalkan kita lihat di kejadian bencana 1 tahun, jumlah kejadian kebakaran hutan dan lahan sekarang udah mulai melewati jumlah kejadian bencana hidrometeorologi basah, kecuali banjir, banjir masih tetap mendominasi, tapi tanah longsor dan cuaca ekstrem sekarang sudah mulai didekati oleh kejadian kebakaran hutan dan lahan,” tuturnya.

“Nah, distribusi secara spasial, ini kita bisa lihat dominannya karhutla dan kekeringan meskipun kita masih punya banjir, tanah longsor di Aceh dan Halmahera, tetapi secara umum memang kondisi peak-nya kondisi puncak kemarau ini benar-benar sudah terasa,” pungkasnya.

(Arief Setyadi )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement