Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Warga Digegerkan Penemuan Kain Kafan di Gunung Putri Bogor, Ternyata Ini Isinya

Putra Ramadhani Astyawan , Jurnalis-Kamis, 23 November 2023 |20:44 WIB
Warga Digegerkan Penemuan Kain Kafan di Gunung Putri Bogor, Ternyata Ini Isinya
Bungkusan kain kafan yang bikin geger warga Gunungputri Bogor (foto: dok Polisi)
A
A
A

BOGOR - Warga Gunungputri, Kabupaten Bogor sempat digegerkan dengan temuan kain kafan diduga berisi mayat bayi. Tetapi, dari hasil pemeriksaan rupanya kain kafan itu berisi mayat kucing.

Dalam video beredar di media sosial, tampak kain kafan mencurigakan itu tergeletak di atas tanah pinggir jalan. Warga yang penasaran, tampak berbondong-bondong mendekati lokasi temuan.

"Pagi ini warga dihebohkan dengan dugaan penemuan jasad bayi terbungkus kain kafan di depan rumah kosong," tulis keterangan video dikutip MNC Portal Indonesia, Kamis (23/11/2023).

Terpisah, Kapolsek Gunung Putri Kompol Bayu Tri Nugraha mengatakan kain kafan yang sempat menghebohkan warga itu ditemukan sekira pukul 09.00 WIB. Yang mana, kain kafan hanya ditemukan oleh warga tergeletak di tanah kosong.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement