Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Mengapa Amerika Serikat Takut dengan Iran? Ini penyebabnya

Rina Anggraeni , Jurnalis-Senin, 15 April 2024 |11:28 WIB
Mengapa Amerika Serikat Takut dengan Iran? Ini penyebabnya
Ilustrasi Amerika takut Iran (Foto:Reuters)
A
A
A

JAKARTA - Mengapa Amerika Serikat takut dengan Iran? Ini penyebabnya yang banyak orang tidak tahu. Apalagi, Iran menyerang pangkalan dan fasilitas militer Israel pada Sabtu, (13/4/2024) malam.

Serangan Iran ini menegaskan tekad untuk mempertahankan kedaulatan, integritas wilayah, dan kepentingan nasionalnya terhadap berbagai bentuk penggunaan ilegal kekuatan dan agresi. Sayangnya, beberapa negara sekutu Israel seperti Amerika tidak membantunya. Beberapa orang pun bertanya alasan Amerika tidak membantu Israel menyerang balik Iran.

Lantas mengapa Amerika Serikat takut dengan Iran? Ini penyebabnya dikarenakan kekuatan militer yang dimiliki Iran. Apalagi, negara itu memiliki nuklir serta bisa menyebabkan bencana. Iran bahkan memperkaya uranium dan memproduksi lebih banyak cadangan dari batas yang telah dipertahankan di JCPOA.

Dari laporan IAEA, baru-baru ini Iran memiliki bahan fisil kelas menengah yang cukup untuk satu bom. Namun, Iran memerlukan waktu 1-2 tahun untuk membuat keputusan politik agar bisa mengejar senjata tersebut.

Selain itu, Iran merupakan sebuah negara yang telah merencanakan senjata nuklir dari jauh-jauh hari. Pengembangan senjata nuklir pernah terselesaikan dengan jalur diplomasi dimana Iran dan AS bersama dengan komunitas internasional mencapai kesepakatan pembuatan Rencana Aksi Komprehensif Bersama (JCPOA) atau kesepakatan nuklir Iran.

Terlepas dari hal tersebut, perang melawan Iran hanya akan menimbulkan ketakutan. Bahkan Korps Pengawal Revolusi Iran (IRGC) dimasukan ke dalam daftar organisasi teroris asing (FTO) AS.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement