Dia ingin memastikan kalau proyek pembangunan itu bisa sempurna sebelum diresmikan oleh Presiden Prabowo Subianto.
"Yang jelas kita pastikan lokasi-lokasi ini terutama yang proyek strategis nasional ini bisa berjalan dengan baik. Sebelum diresmikan oleh Pak Presiden Prabowo," sambungnya.
(Angkasa Yudhistira)