Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

TMII Catat 15 Ribu Pengunjung di Hari Libur Natal

Nur Khabibi , Jurnalis-Rabu, 25 Desember 2024 |19:08 WIB
TMII Catat 15 Ribu Pengunjung di Hari Libur Natal
TMII Dipadati Pengunjung di Hari Libur Natal 2024. Foto: Okezone/Nur khabibi.
A
A
A

"Kalau di sini memang mereka antre untuk naik ke angkutan keliling, kalau saran saya eksplore jalan kaki, karena di setiap sisi di setiap sudutnya kita jalan itu lihat anjungan, lihat wahana, di situ sebenarnya nikmatnya Taman Mini," ucapnya. 

Pantauan di lokasi di halte selatan angkutan keliling Taman Mini, terlihat antrean pengunjung cukup panjang. Mereka rela berdiri dalam waktu yang cukup lama agar mendapat giliran menaiki kendaraan berbentuk minibus tanpa pintu itu. 

Di sisi lain, terlihat antusias pengunjung menaiki kendaraan listrik roda tiga. Beberapa dari mereka dengan sabar menunggu giliran dengan duduk sambil mengobrol.

(Puteranegara Batubara)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement