“Jenazah di bawah ke RS Fatmawati guna dilakukan visum luar. Kasus ditangani Sektro Ciputat Timur,” ungkapnya.
Sementara itu, Kapolsek Ciputat Timur, Kompol Kemas Arifin menyebut tidak ada luka secara kasat mata pada jasad pria tersebut.
"Tidak ditemukan luka kasat mata pada jasad, berdasarkan keterangan keluarga, korban juga mengalami sakit," ujarnya.
(Angkasa Yudhistira)