Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Pelantikan Donald Trump Akan Digelar Dalam Ruangan karena Cuaca Dingin Ekstrem

Rahman Asmardika , Jurnalis-Minggu, 19 Januari 2025 |13:14 WIB
Pelantikan Donald Trump Akan Digelar Dalam Ruangan karena Cuaca Dingin Ekstrem
Presiden Terpilih AS Donald Trump. (Foto: X)
A
A
A

Setelah pelantikannya yang pertama, ia mengklaim "satu setengah juta orang" telah hadir di National Mall.

Namun, para ahli ukuran kerumunan mengatakan jumlah tersebut sekitar sepertiga dari perkiraan 800.000 hingga satu juta orang yang menghadiri pelantikan Barack Obama pada 2009.

Hanya sekira 1.000 orang yang menghadiri pelantikan Joe Biden di halaman Capitol karena pembatasan Covid-19.

Pada 1841, Presiden William Henry Harrison, 68 tahun, memberikan pidato pelantikan terpanjang dalam sejarah AS dalam kondisi dingin dan basah.

Ia terserang flu dan kemudian pneumonia, dan meninggal tepat satu bulan kemudian, menjadikan masa jabatan kepresidenannya yang terpendek dalam sejarah AS.

(Rahman Asmardika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement