Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Polres Pelabuhan dan NU Jakut Bersinergi Jaga Tanjung Priok Aman dan Damai

Puteranegara Batubara , Jurnalis-Kamis, 24 April 2025 |16:28 WIB
Polres Pelabuhan dan NU Jakut Bersinergi Jaga Tanjung Priok Aman dan Damai
Polres Pelabuhan dan NU Jakut Bersinergi Jaga Tanjung Priok Aman dan Damai (Foto : Istimewa)
A
A
A

“Saya mohon dukungan dari PCNU dalam menyelesaikan berbagai persoalan sosial, agar kita bisa bersama-sama menjaga suasana aman dan damai di Pelabuhan Tanjung Priok Kota Jakarta Utara,” tutur Martuasah.

Audiensi ini menjadi wujud sinergi antara institusi kepolisian dan tokoh agama dalam menciptakan harmonisasi sosial dan memperkuat pelayanan publik yang humanis.

Selain berdialog, Kapolres bersama Pengurus PCNU melaksanakan Bakti Sosial dengan memberikan Paket Sembako kepada Sopir di Pos 1 Pelabuhan Tanjung Priok sebagai bentuk Kepedulian Polri dan PCNU Jakarta Utara kepada Sopir agar tetap semangat bekerja dalam melakukan pengangkutan barang di Pelabuhan Tanjung Priok.
 

(Angkasa Yudhistira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement