Untuk meningkatkan kinerja Polri ke depan, menurut Edi, yang perlu diperkuat bukan perubahan struktur, melainkan pengawasan, khususnya dalam memperbaiki reformasi kultural yang belakangan banyak disorot publik.
"Kami yakin Polri mampu membenahi kinerjanya. Yang terpenting, pengawasan harus diperkuat agar reformasi berjalan konsisten," pungkasnya.
(Awaludin)