"Nah, jujur, kalau kita bawa uang Rp100 miliar pakai helikopter, jatuh itu helikopter. Kalau kita bawa pakai tronton, berapa tronton yang kita siapkan? Rp100 miliar bukan uang kecil," ucap Elida.
"Dan kalau kita pakai apa, transfer, kena KPK dong. Nah, alhamdulillah Rp1.000 perak kami tidak ada, bawa apapun dari tempat Pak Jokowi dan sampai detik ini masih kita yang mengondisikan," tuturnya.
(Erha Aprili Ramadhoni)