Zumi Zola Dieksekusi ke Lapas Sukamiskin Bandung

Puteranegara Batubara, Jurnalis
Sabtu 15 Desember 2018 16:27 WIB
Zumi Zola ditahan KPK. (Foto: Heru Haryono/Okezone)
Share :

Selain gubernur nonaktif Jambi, Zumi Zola, lembaga antirasuah juga mengeksekusi dua terpidana kasus korupsi lainnya. Mereka adalah Eko Mardiyanto yang merupakan terpidana kasus pengadaan fasilitas sarana budi daya benih di Kementerian Pertanian Tahun Anggaran 2013.

(Baca juga: Vonis Zumi Zola Sudah Inkracht, Ditjen Otda Kemendagri Minta Salinan Putusan)

Lalu ada Sutrisno, terpidana korupsi pengadaan fasilitas sarana budi daya benih di Kementerian Pertanian Tahun Anggaran 2013. "Ketiganya dpindahkan ke Lembaga Pemasyarakatan Kelas 1 Sukamiskin Bandung," jelas Febri.

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya