Kawasan Simprug Golf 2 Kebakaran, Wagub DKI: Permukiman Padat dan Kumuh Jadi PR Bersama

Muhammad Refi Sandi, Jurnalis
Senin 22 Agustus 2022 20:01 WIB
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria (Foto: MPI)
Share :

Sejak siang itu petugas lantas melakukan pendinginan pada bara api di lokasi kebakaran.

Dia menambahkan, proses pendinginan berlangsung lama lantaran area terdampak kebakaran cukup luas sehingga baru selesai pada pukul 17.10 WIB.

Kebakaran sendiri melanda sekitar 100 rumah warga, yang mana umumnya merupakan bangunan semi permanen.

"Pendinginannya yang lama, padam sudah dari jam 1 siang, itu kan karena material-material semi permanen, jadi harus dipastikan sudah dingin," katanya.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya