Kejagung Sita Dokumen Penting Usai Geledah Rumah Eks Menteri KLHK Siti Nurbaya

Ari Sandita Murti, Jurnalis
Jum'at 30 Januari 2026 19:12 WIB
Mantan Menteri KLHK, Siti Nurbaya/Okezone
Share :

Lebih lanjut dia menambahkan, penyidik akan melakukan penelitian terlebih dahulu terhadap bukti yang berhasil diamankan di sejumlah tempat yang digeledah itu. Namun, dia belum bisa merincikan tempat milik siapa saja yang telah digeledah itu.

"Pejabat kementerian belum bisa kita buka, tapi ada beberapa tempat, ada swasta, ada pemerintah. Kemarin sekitar 6 tempat, tidak di Jakarta semua, ada yang luar kota, hari Rabu-Kamis kemarin (penggeledahan dilakukan)," pungkasnya.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya