Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Banjarnegara Diguncang Gempa Berkekuatan 4,4 SR, Ratusan Bangunan Rusak

Fiddy Anggriawan , Jurnalis-Rabu, 18 April 2018 |15:50 WIB
Banjarnegara Diguncang Gempa Berkekuatan 4,4 SR, Ratusan Bangunan Rusak
Kondisi Usai Gempa di Banjarnegara (foto: BNPB)
A
A
A

Sebagian masyarakat di wilayah Banjarnegara merasakan guncangan sangat keras. Masyarakat berhamburan keluar rumah," ungkap Sutopo dalam keterangan tertulisnya.

Berdasarkan laporan sementara dari BPBD Kabupaten Banjarnegara, lanjut Sutopo, kerusakan bangunan terparah terjadi di Dusun Kebakalan Desa Kertosari, Kecamatan Kalibening, Kabupaten Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah.

"Bangunan rumah, sekolah, dan masjid di 3 RT dengan jumlah penduduk 136 KK mengalami kerusakan. Beberapa rumah roboh, Gedung SMKN 2 Kalibening Banjarnegara mengalami atap genting di 3 kelas ambrol, plafon ambrol, dan genteng masjid rontok," urainya.

Kondisi Usai Gempa di Banjarnegara (foto: BNPB)

Sutopo menambahkan, bBeberapa warga dilaporkan mengalami luka-luka akibat tertimpa reruntuhan bangunan dan kini sudah dibawa ke Puskesmas terdekat dan sebagian warga diusngsikan ke rumah warga di Dusun Gunung Tawang, Kecamatan Kertosari.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement