Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Petani Binaan Partai Perindo Grobogan Panen Padi Merah dan Hitam

Bramantyo , Jurnalis-Jum'at, 08 Februari 2019 |19:31 WIB
Petani Binaan Partai Perindo Grobogan Panen Padi Merah dan Hitam
Ilustrasi
A
A
A

"Kita berikan penyuluhan pada petani untuk lebih meningkatkan produktivitas hasil panennya," jelasnya Jumat (8/2/2019).

Panen ini merupakan masa panen yang kedua, dan di panen di area persawahan seluas 6500 meter persegi. Diperkirakan hasilnya mencapai 4 ton. Jenis padi yang di panen merupakan jenis padi premium yang harganya juga lebih mahal dari padi biasa.

Di pasaran, lanjutnya harga per kilogram untuk beras hitam bila sudah sampai Jakarta harganya mencapai Rp50 ribu per kilo. Untuk jenis beras merah harganya sekitar Rp30 ribu. Biasanya yang mengkonsumsi beras jenis ini biasanya di kota-kota besar seperti Jakarta, Bandung, Surabaya dan masih banyak lagi.

"Panen perdana dilakukan oleh pak Kuntum, beliau caleg DPR RI," pungkasnya.

(Khafid Mardiyansyah)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement