“Saya memetakan ada 7 tempat di mana kita beraktivitas setiap hari, mulai dari rumah, dari sekolah, sarana pendidikan, sarana kesehatan, kantor, tempat ibadah, tempat aktivitas ekonomi pasar, maupun sarana prasarana lain termasuk Stadion,” katanya.
Lilik pun mengingatkan bahwa konsep lokalitas PRB merupakan bagian penting dalam pengurangan risiko bencana.
“Local action kita harus melihat masalah infrastruktur, masalah manajemen risiko bencana, masalah edukasi, masalah literasi ini harus menjadi bagian dari kehidupan kita,” paparnya.
(Fakhrizal Fakhri )