"Ditargetkan pada Pemilu 2024 mendatang bisa mendapat satu fraksi atau minimal 4 anggota DPRD," ujarnya, Rabu (19/10/2022).
Ketua KPU Kota Pekalongan Rahmi Rosyada Toha mengatakan bahwa pihaknya membagi tugas beberapa tim untuk verifikasi partai yang akan ikut dalam kontestasi Pemilu legislatif 2024.
Baca juga: DPD Perindo Pacitan Lolos Verifikasi Faktual
"Selama verifikasi tidak ada kendala dan semua partai sudah siap untuk ikut Pemilu," ujarnya.
(Fakhrizal Fakhri )