Tak lama berselang, jenazah dibawa ke Taman Makam Pahlawan Bahagia, Tangerang Selatan. Menggunakan peti dibalut bendera merah putih, jenazah diberangkatkan sekitar pukul 12.28 WIB.
Sebelumnya Koesni Harningsih menghembuskan napas terakhirnya di RSPAD Gatot Subroto,Minggu (12/3/2023) sekitar pukul 04.49 WIB.
(Qur'anul Hidayat)