Besar dugaan pelaku sudah berkali-kali melakukan aksinya di beberapa minimarket di daerah yang berbeda. Polsek Marga masih menyelidiki kasus ini dan mengajak masyarakat lebih berhati-hati dan tetap harus meningkatkan kewaspadaan.
Kapolsek Marga mengimbau agar setiap pemilik minimarket mengedukasi para karyawannya agar tidak terulang kejadian yang tidak diinginkan.
(Arief Setyadi )