Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Raja Salman Bersumpah Tak Akan Hentikan Serangan

Ferry Ardiansyah , Jurnalis-Sabtu, 28 Maret 2015 |20:30 WIB
Raja Salman Bersumpah Tak Akan Hentikan Serangan
Raja Salman Tengah Menghadir Pertemuan (Foto:Ashraq al Awsat)
A
A
A

Memasuki hari ketiga serangan udara Arab Saudi ke Yaman, korban di pihak Kelompok Houthi terus berjatuhan. Kelompok Houthi mengatakan 80 pejuangnya tewas akibat serangan udara Arab saudi.

Kelompok Houthi masih berupaya keras untuk mempertahankan Kota Sanaa dari serangan udara Arab Saudi beserta koalisinya. Kelompok Houthi menyatakan tidak akan menyerah dengan situasi kritis seperti ini.

Kelompok Houthi berjanji untuk tetap melindungi negaranya dari gempuran Arab Saudi beserta koalisinya, mereka juga meminta kepada rakyat Yaman untuk tetap tenang dan tidak keluar rumah jika mendengar suara tembakan maupun bunyi pesawat jet tempur.

 

(Muhammad Saifullah )

Halaman:
Lihat Semua
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Banner
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Terpopuler
Advertisement