 
                Untuk itu, banyak hal yang harus diperbaiki dalam membenahi sistem hukum Indonesia. Di antaranya, seperti bisnis manajemen perkara kasus hukum harus ditegakkan dan dijalankan.
"Banyak harus dibenahi bisnis manajemen perkaranya perlu dibenari, karena banyak yang tak dijalankan," ujar Chandra.
Kendati demikian, dirinya menyerukan, tetap harus optimis dalam perbaikan untuk menata peradilan yang jauh lebih baik dan kompetitif. Perjuangan memberantas mafia peradilan harus terus terus ditegakkan.
"Yang saya lihat terus bangkitkan optimis. Kita sebenarnya sudah banyak perbaikan namun tidak cukup," pungkasnya.
(Khafid Mardiyansyah)