"Ini adalah bentuk baru penipuan pernikahan," kata Tong Kamgyiu, seorang direktur FTU, kepada BBC.
"Sungguh susah dipercaya bahwa hal itu bisa terjadi bahkan di dunia modern Hong Kong."
Dipedaya untuk izin tinggal
Mei lalu, perempuan berusia 21 tahun - yang tidak disebutkan namanya - melihat lowongan di Facebook untuk magang sebagai seorang penata rias.
Namun setelah melamar posisi itu, oleh perusahaan itu ia dialihkan ke pekerjaan perencana pesta pernikahan