(Baca juga: Menghilang 4 Hari, Siswi MTs yang Diculik Pulang dalam Keadaan Syok)
AS sendiri telah kembali ke rumahnya di Jalan Aria Putera, Gang Suka Makmur, RT04 RW01 Nomor 73, Serua Indah, Ciputat, pada Rabu 20 Desember 2017 malam. Siswi belia itu nampak syok dan terus mengurung diri.
(Baca juga: Siswi SMP di Tangsel Diculik Pemuda Bermobil)
Pihak keluarga, belum mau membeberkan lebih dalam apa yang terjadi dengan putrinya selama 4 hari menghilang. Ibunya, Khodijah, meminta awak media mengonfirmasi langsung ke petugas kepolisian terkait peristiwa itu.
(Awaludin)