Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Ini Detik-Detik Terjadinya Longsor di Puncak

Putra Ramadhani Astyawan , Jurnalis-Kamis, 29 Maret 2018 |13:40 WIB
  Ini Detik-Detik Terjadinya Longsor di Puncak
Longsor di bahu jalan raya puncak (foto: Putra/Okezone)
A
A
A

Kemudian sekira pukul 19.00 WIB Rabu malam, terdengar suara retakan kaca dari bangunan villa yang tepat di bawah tebingan. Lalu sekira pukul 20.30 WIB suara tersebut semakin terdengar yang disusul suara patahan pohon karena tanah kembali bergeser.

"Nah setelah ada suara lagi, tebingan (brojong) itu amblas perlahan dan menimpa beberapa bangunan villa di bawahnya. Untung enggak ada korban soalnya dari retakan pertama sudah dikosongin. Ngeri, takut kena warung saya karena sebelahan," paparnya.

 

Sementara itu, pantuan Okezone di lokasi tebingan yang longsor sudah dipasangi garis polisi agar tidak ada warga yang mendekat karena tanah masih labil dan rawan longsor susulan. Material longsor nampak belum dapat dibersihkan petugas.

 (Baca juga: 3 Bangunan Rusak Parah Terkena Longsor di Puncak)

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement