Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Banjir Rendam 59 Desa di Lhokseumawe dan Aceh Barat

Jonathan Simanjuntak , Jurnalis-Kamis, 27 November 2025 |18:12 WIB
Banjir Rendam 59 Desa di Lhokseumawe dan Aceh Barat
Banjir Rendam 59 Desa di Lhokseumawe dan Aceh Barat (Dok BNPB)
A
A
A

Sementara itu, Kecamatan Muara Dua dan Muara Satu juga tidak luput dari dampak banjir, dengan sejumlah gampong seperti Panggoi, Paya Bili, Uteun Kot, Gampong, Blang Poroh, Mns Mee, Cot Girek, Paya Punteut, Mns Alue, Mns Mesjid, Padang, Cot Tring, Paloh Dayah, Ujong Pacu, dan Blang Pulo yang turut terendam air.

 

"Meski upaya penanganan terus dilakukan, laporan terkini banjir masih belum surut," tutur Abdul.

Di Kabupaten Aceh Barat, banjir ini menyasar 16 desa. Banjir di wilayah ini disebabkan meluapnya aliran sungai pada daerah aliran sungai (DAS) Krueng Woyla dan Meureubo.

"(Kabupaten Aceh Barat, banjir) merendam permukiman warga di empat kecamatan dengan sebaran mencapai 16 gampong," tuturnya.

Wilayah terdampak tersebar di Kecamatan Sungai Mas yang meliputi Gampong Kajeng, Geudong, Lancong, Tungkop, Leubok Beutong, Gleng, Gunong Buloh, dan Gaseu. Selain itu, Kecamatan Arongan Lambalek juga turut terdampak, terutama di Gampong Teupin Peuraho. 

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement